Rabu, 03 Oktober 2012

KISI KISI UTS BIOLOGI 2012


Kisi-kisi (test blue-print atau table of specification) merupakan deskripsi kompetensi dan materi yang akan diujikan. Tujuan penyusunan kisi-kisi adalah untuk menentukan ruang lingkup dan sebagai petunjuk dalam menulis soal. Kisi-kisi dapat berbentuk format atau matriks seperti contoh berikut ini, tetapi disini hanya ditampilkan indikator soal UTS, semoga dapat bermanfaat.
  1. Menentukan urutan pasangan basa nitrogen 
  2. menetukan urutan asam amino pada peristiwa sintesa protein 
  3. Disajikan gambar struktur molekul DNA, siswa dapat menetukan jumlah molekul nukleotida 
  4. Disajikan gambar molekul DNA, siswa dapat menentukan simbol dari molekul tersebut
  5. Disajikan proses sintesa protein , siswa dapat menentukan urutan sintesa protein dengan benar.
  6. Menjelaskan peristiwa replikasi DNA
  7. Disajikan tabel perbedaan DNA dan RNA, siswa dapat membedakan DNA dan RNA tersebut
  8. Disajikan gambar kromosom, siswa dapat menetukan macam kromosom

2 komentar:

  1. Pertumbuhan & perkembangan ndak masuk kan pak..
    Oke siip, terimakasih infonya sangat bermanfaat :)

    BalasHapus
  2. Hanya Substansi Genetika terutama pada Sinstesa Protein
    Selamat belajar semoga sukses

    BalasHapus