Senin, 20 Februari 2012

PREDIKSI KISI-KISI BIOLOGI 2012

Dalam menentukan perilaku yang akan diukur, penulis soal dapat mengambil atau memperhatikan jenis perilaku yang telah dikembangkan oleh para ahli pendidikan, di antaranya seperti Benjamin S. Bloom, Quellmalz, R.J. Mazano dkk, Robert M. Gagne, David Krathwohl, Norman E. Gronlund dan R.W. de Maclay, Linn dan Gronlund. Kisi-kisi (test blue-print atau table of specification) merupakan deskripsi kompetensi dan materi yang akan diujikan. Tujuan penyusunan kisi-kisi adalah untuk menentukan ruang lingkup dan sebagai petunjuk dalam menulis soal. 
Pada tahun ini Bapak mencoba membuat prediksi ujian nasional 2012, semoga dapat bermanfaat dan jangan lupa tingkatkan lagi volume belajar agar semua yang di cita-citakan berhasil jangan lupa terus berdoa dan berusaha. Semoga sukses. Kisi-kisi dapat di unduh disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar